PENDEKATAN INTEGRATIF-KOMPREHENSIF DALAM PEMBUDAYAAN EMPAT PILAR KEBANGSAAN UNTUK MEMBANGUN NASIONALISME GENERASI MUDA DI SIDOARJO MENUJU GENERASI INDONESIA 2025

Sarmini, and Warsono, (2017) PENDEKATAN INTEGRATIF-KOMPREHENSIF DALAM PEMBUDAYAAN EMPAT PILAR KEBANGSAAN UNTUK MEMBANGUN NASIONALISME GENERASI MUDA DI SIDOARJO MENUJU GENERASI INDONESIA 2025. In: Seminar Nasional Tahunan Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 20 Oct 2017, Medan.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://semnastafis.unimed.ac.id/wp-content/uploads...

Abstract

Tulisan ini memfokuskan pada pendekatan integratif-komprehensif dalam pembudayaan Empat Pilar Kebangsaan dalam membangun nasionalisme generasi muda. Desain penelitian adalah eksplorasi dan teknik pengupulan data yang dipilih adalah Focus Group Discussion (FGD). Subyek penelitian adalah Kepala SMP di kabupaten Sidoarjo. Tulisan ini menyimpulkan beberapa hal, yaitu: (1) empat pilar kebangsaan merupakan konsensus nasional dalam membangun jati diri bangsa; (2) pembudayaan empat pilar kebangsaan menjadi dimensi penting dalam memperkuat wawasan kebangsaan dalam membangun nasionalisme generasi muda; (3) Dinas Pendidikan berperanan penting dalam pembudayaan empat pilar kebangsaan dalam membangun nasionalisme generas muda; (4) pembudayaan empat pilar kebangsaan dalam bidang pendidikan dapat dilakukan melalui kegiatan intrakurikuler, ekstrakurikuler, budaya sekolah dan partisipasi masyarakat.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Nasionalisme; Generasi muda; Integratif komprehensif; Empat pilar kebangsaan
Subjects: H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman > HQ503 The family. Marriage. Home > HQ793 Youth. Adolescents. Teenagers
J Political Science > JC Political theory
J Political Science > JC Political theory > JC311 Nationalism. Nation state
J Political Science > JC Political theory > JC571 Purpose, functions, and relations of the state
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 22 Nov 2017 07:13
URI: http://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/27378

Actions (login required)

View Item View Item