ANALISA KOMPOSISI MINERAL (Na, Mg, K, Ca) AIR ZAMZAM DIBANDINGKAN DENGAN AIR MINUM KOMERSIAL Le Mineralle MENGGUNAKAN METODE Inductively Couple Plasma-Mass Spectrometry (Icp-Ms)

Lubis, Misri Yanty (2016) ANALISA KOMPOSISI MINERAL (Na, Mg, K, Ca) AIR ZAMZAM DIBANDINGKAN DENGAN AIR MINUM KOMERSIAL Le Mineralle MENGGUNAKAN METODE Inductively Couple Plasma-Mass Spectrometry (Icp-Ms). In: Seminar Nasional Kimia dan Pendidikan Kimia 2016, 30-31 May 2016, Medan.

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (745kB) | Preview

Abstract

Air Zamzam Dan Air Minum Komersial Le Mineralle Telah Dianalisa Kandungan Mineral Na, Mg, K Dan Ca Dengan Menggunakan Metode Inductively Couple Plasma-Mass Spectrometry (Icp-Ms). Air Zamzam Yang Dianalisa Adalah Air Zamzam Asli Yang Dibawa Langsung Dari Sumber Air Zamzam Yang Ada Di Mekkah. Komposisi Mineral Na, Mg, K Dan Ca Air Zamzam Lebih Tinggi Dibandingkan Dengan Air Minum Komersial Le Mineralle. Hasil Analisa Komposisi Mineral Na, Mg, K Dan Ca Air Zamzam Secara Berurutan Adalah 180000 Ppb, 30000 Ppb, 10000 Ppb Dan 40000 Ppb. Sedangkan Komposisi Mineral Na, Mg, K Dan Ca Dari Le Mineralle Secara Berurutan Adalah 30000 Ppb, 5870 Ppb, 3000 Ppb Dan 9520 Ppb. Hasil Penelitian Ini Menunjukkan Bahwa Air Zamzam Memiliki Kandungan Mineral Na, Mg, K Dan Ca Yang Tinggi Sehingga Layak Dikonsumsi Dan Dapat Memberikan Manfaat Kepada Kesehatan Manusia.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Air zamzam; Mineral; Air minum komersial; Spektometri
Subjects: Q Science > QD Chemistry > QD146 Inorganic chemistry
Q Science > QD Chemistry > QD241 Organic chemistry
Q Science > QD Chemistry > QD450 Physical and theoretical chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 20 Mar 2017 07:43
Last Modified: 21 Mar 2017 04:12
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/23766

Actions (login required)

View Item
View Item