PERBEDAAN HASIL BELAJAR ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODUL DAN TANPA MODUL PADA MATA PELAJARAN MESIN KONVERSI ENERGI KELAS X SEMESTER I KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK-TR PANCA BUDI 1 MEDAN T.A 2012/2013

Hudha, Nurrul (2013) PERBEDAAN HASIL BELAJAR ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODUL DAN TANPA MODUL PADA MATA PELAJARAN MESIN KONVERSI ENERGI KELAS X SEMESTER I KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK-TR PANCA BUDI 1 MEDAN T.A 2012/2013. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 071255110053 Cover.pdf]
Preview
Text
071255110053 Cover.pdf - Published Version

Download (117kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Lembar Pengesahan.pdf]
Preview
Text
071255110053 Lembar Pengesahan.pdf - Published Version

Download (326kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Abstrak.pdf]
Preview
Text
071255110053 Abstrak.pdf - Published Version

Download (198kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
071255110053 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (461kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
071255110053 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (250kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Daftar Tabel.pdf]
Preview
Text
071255110053 Daftar Tabel.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Daftar Lampiran.pdf]
Preview
Text
071255110053 Daftar Lampiran.pdf - Published Version

Download (166kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Daftar Gambar.pdf]
Preview
Text
071255110053 Daftar Gambar.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Bab I.pdf]
Preview
Text
071255110053 Bab I.pdf - Published Version

Download (489kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Bab V.pdf]
Preview
Text
071255110053 Bab V.pdf - Published Version

Download (170kB) | Preview
[thumbnail of 071255110053 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
071255110053 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (378kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar antara siswa yang diajar dengan menggunakan modul dan tanpa modul pada mata pelajaran Mesin Konversi Energi khususnya pada materi pelajaran konsep kompresor. Populasinya adalah seluruh siswa kelas X Semester I Program Keahlian Teknik Kendaraan Ringan SMK – TI Panca Budi 1 Medan Tahun Ajaran 2012/2013 yang terdiri dari 3 kelas, tiap kelas terdiri dari 40 siswa sehinga tota populasi 120 siswa, sampelnya adalah terdiri dari 2 kelas X TKR 1 sebanyak 40 siswa dan kelas X TKR 2 sebanyak 40 orang. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah tes hasil belajar siswa yang terdiri dari 27 butir soal. Sebelum dilakukan uji hipotesis terlebih dahulu dilakukan uji persyaratan yaitu uji normalitas dengan uji Chi-Kuadrat dan uji Homogenitas dengan uji Barlette. Metode penelitian ini menggunakan metode quasi eksperimen. Teknik analisis data pengujian hipotesis menggunakan uji-t pada taraf signifikansi α = 0,05. Hasil analisis penelitian menunjukkan uji-t sebesar (thitung) 31,296 selanjutnya harga tersebut dibandingkan dengan harga ttabel dengan dk n-1 (40-1 = 39), pada taraf signifikansi α = 0,05 adalah 1,68 dengan demikian thitung >ttabel (31,296>1,68), sehingga Pembelajaran dengan Menggunakan Modul memberikan hasil yang signifikan terhadap hasil belajar Mesin konversi energi siswa, begitu juga Pembelajaran Tanpa Modul diperoleh sebesar (thitung) 21,056, selanjutnya harga tersebut dibandingkan dengan harga ttabel dengan dk n-1 (40-1 = 39, pada taraf signifikansi α = 0,05 adalah 1,68 dengan demikian thitung >ttabel (21,056>1,68), menyatakan Pembelajaran Tanpa Menggunakan Modul memberikan hasil yang signifikan terhadap hasil belajar siswa, serta berdasarkan hasil perhitungan antara pembelajaran menggunakan modul dengan tanpa menggunakan modul diperoleh perhitungan uji hipotesis thitung sebesar 2,314. Dari daftar tabel dk = (40+40-2) diperoleh bahwa ttabel = 1,67, dengan demikian tthiung>ttabel (2,314>1,67) maka Pembelajaran dengan Menggunakan Modul lebih baik dari pada Hasil Belajar Menggunakan Pembelajaran Tanpa Menggunakan Modul terhadap Hasil Belajar Mesin Konversi Energi Siswa Kelas X Teknik Semester 1 Kompetensi Keahlian Teknik Kendaraan Ringan SMK TR Panca Budi 1 Medan T.A 2012/2013.i

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 629.046 07 Hud p
Keywords: Belajar; Mesin; Konversi Energi; Pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LC Special aspects of education
T Technology > TL Motor vehicles. Aeronautics. Astronautics > TL1 Motor vehicles. Cycles
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 02 Sep 2016 04:13
Last Modified: 27 Jan 2017 09:52
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/18791

Actions (login required)

View Item
View Item