PELATIHAN MEDIA KIT LABORATORIUM UNTUK MENGOPTIMALKAN KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR DI SEKOLAH BAGI GURU-GURU DI SUMATERA UTARA

Rahmatsyah (2010) PELATIHAN MEDIA KIT LABORATORIUM UNTUK MENGOPTIMALKAN KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR DI SEKOLAH BAGI GURU-GURU DI SUMATERA UTARA. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 16 (59). pp. 25-29. ISSN 0852-2715

[thumbnail of Pelatihan media kit laboratorium untuk mengoptimalkan kegiatan belajar mengajar di sekolah bagi guru-guru di Sumatera Utara.pdf]
Preview
Text
Pelatihan media kit laboratorium untuk mengoptimalkan kegiatan belajar mengajar di sekolah bagi guru-guru di Sumatera Utara.pdf - Published Version

Download (331kB) | Preview

Abstract

Pengajaran sains disekolah sangat beragam; sains sebagai produk, sains sebagai proses, sains-teknologi dan masyarakat, sains untuk penegembangan sikap dan nilai, pendekatan keterampilan personal dan sosial. Secara keseluruhan berbagai pengajaran sains dapat diwujudkan melalui pengajaran sains di laboratorium. Peserta pelatihan adalah guru-guru yang pada umumnya sudah mempunyai kit laboratorium sebagai media pembelajaran, pelatihan dilakukan dengan carapenggunaan dan pengoperasian alat-alat laboratorium yang ada di dalam laboratorium sekolah serta pembuatan modul praktikum. Dengan penyelenggaraan pelatihan media kit laboratorium bagi guru-guru di Sumatera Utara dapat lebih kreatif dalam mengoptimalkan penggunaan alat laboratorium yang telah tersedia. Keterampilam praktikum mampu meningkatkan kognitif siswa sebagai media yang menyampaikan materi pelajaran secara baik dan efisien.

Item Type: Article
Keywords: KIT; Sosialisasi; Praktikum; Laboratorium; Guru
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 30 Mar 2016 06:58
Last Modified: 30 Mar 2016 06:58
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/91

Actions (login required)

View Item
View Item