MENINGKATKAN SIKAP TANGGUNG JAWAB PADA SISWA MELALUI PENDIDIKAN KARAKTER-CERDAS FORMAT KELOMPOK KELAS XI SMA NEGERI 1 STABAT T.A 2013/2014

Putra, San (2014) MENINGKATKAN SIKAP TANGGUNG JAWAB PADA SISWA MELALUI PENDIDIKAN KARAKTER-CERDAS FORMAT KELOMPOK KELAS XI SMA NEGERI 1 STABAT T.A 2013/2014. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1101151021 COVER.pdf]
Preview
Text
1101151021 COVER.pdf - Published Version

Download (106kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
1101151021 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (822kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
1101151021 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (340kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
1101151021 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (188kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
1101151021 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (130kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
1101151021 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
1101151021 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
1101151021 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 BAB I.pdf]
Preview
Text
1101151021 BAB I.pdf - Published Version

Download (440kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 BAB V.pdf]
Preview
Text
1101151021 BAB V.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 1101151021 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
1101151021 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (172kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk melihat sikap tanggung jawab pada siswa melalui layanan pendidikan karakter-cerdas format kelompok. Penelitian ini dilaksanakan pada akhir bulan Mei 2014. Tempat penelitian ini adalah SMA Negeri 1 Stabat yang beralamat di Jalan Proklamasi Kwala Bingai Stabat. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI SMA Negeri 1 Stabat yang terdiri dari 7 kelas. Dipilih satu kelas yang menunjukan adanya permasalahan mengenai sikap tanggung jawab pada siswa, yang ditetapkan berdasarkan data dari guru bimbingan dan konseling juga pengamatan langsung penulis berjumlah 39 siswa. Kemudian melalui instrument sikap tanggung jawab siswa didapat 10 siswa yang menjadi subjek penelitian. Dari hasil analisis data diperoleh 5 orang siswa yang memiliki tanggung jawab yang rendah dan 5 orang siswa memiliki tanggung jawab yang cukup. Setelah tindakan siklus I terjadi peningkatan pengendalian diri siswa menjadi 5 orang siswa sudah memiliki sikap tanggung jawab tinggi, 3 orang siswa memiliki sikap tanggung jawab cukup, dan 2 orang siswa memiliki sikap tanggung jawab rendah yakni mengalami peningkatan 50%. Setelah tindakan siklus II peningkatan juga terjadi menjadi 8 orang siswa memiliki sikap tanggung jawab tinggi dan 2 orang yang memiliki sikap tanggung jawab cukup yakni mengalami peningkatan 80%. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pendidikan karakter-cerdas format kelompok dapat meningkatkan sikap tanggung jawab pada siswa. Maka peneliti menyarankan guru bimbingan konseling dapat menggunakan layanan pendidikan karakter-cerdas format kelompok sebagai alternatif yang tepat menangani permasalahan siswa khususnya meningkatkan sikap tanggung jawab pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Stabat T.A 2013/2014.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 371.404 7 Put m
Uncontrolled Keywords: Sikap; Tanggung Jawab Siswa; Pendidikan Karakter; Cerdas Format Kelompok
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Bimbingan dan Konseling
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:13
Last Modified: 08 Aug 2016 07:13
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7688

Actions (login required)

View Item
View Item