Mulyana, Rachmat (2009) PENANAMAN ETIKA LINGKUNGAN MELALUI SEKOLAH PERDULI DAN BERBUDAYA LINGKUNGAN. Jurnal Tabularasa, 6 (2). pp. 175-180. ISSN 1693-7732
Penanaman etika lingkungan melalui sekolah perduli dan berbudaya lingkungan.pdf - Published Version
Download (651kB) | Preview
Abstract
Pendidikan merupakan salah satu upaya potensial dalam mengatasi krisis lingkungan yang terjadi saat ini dan masa yang akan datang. Pendidikan yang disampaikan dilingkungan sekolah akan lebih efektif menyentuh dan melekat pada diri peserta didik. Penanaman kepedulian terhadap kelestarian sumberdaya alam dan lingkungan dilingkungan sekolah dapat dilakukan melalui proses belajar mengajar yang bermuatan pendidikan lingkungan hidup, penyediaan lingkungan sekolah yang asri, dan ditunjang dengan fasilitas sekolah. Pendidikan lingkungan hidup di lingkungan sekolah merupakan modal dasar bagi pembentukan etika lingkungan pada lintas generasi.
Item Type: | Article |
---|---|
Keywords: | Etika Lingkungan; Lingkungan Hidup; Pendidikan; Sekolah |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education L Education > LC Special aspects of education |
Divisions: | Program Pasca Sarjana |
Depositing User: | Mrs Yuni Chairani |
Date Deposited: | 31 Mar 2016 03:22 |
Last Modified: | 31 Mar 2016 03:22 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/712 |