PENGARUH KEPRIBADIAN DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU SMP NEGERI 2 KECAMATAN PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG

Amiruddin PENGARUH KEPRIBADIAN DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU SMP NEGERI 2 KECAMATAN PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG. -.

[thumbnail of Pengaruh kepribadian dan motivasi terhadap kepuasan kerja.pdf]
Preview
Text
Pengaruh kepribadian dan motivasi terhadap kepuasan kerja.pdf - Published Version

Download (699kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian adalah menguji model dan mengetahui bagaimana pengaruh variable-variabel dalam model kajian, yakni Kepribadian dan Motivasi terhadap Kepuasan Kerja. Penelitian ini bertempat di SMP Negeri 2 Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang, yang dilaksanakan pada bulan April 2011. Populasi penelitian adalah seluruh guru di setiap unit kerja SMP Negeri 2 Percut Sei Tuan yang jumlahnya 35 orang guru dan sampel penelitian ini adalah sampel total dari populasi yakni 35 orang guru, artinya keseluruhan populasi dijadikan sebagai sampel penelitian. Jenis variabel penelitian, yakni variabel bebas (Independen) yaitu Kepribadian dan sebuah variabel moderator yakni Motivasi dan Variabel terikat (Dependent) Kepuasan Kerja. Dalam penelitian ini, alat yang digunakan untuk memperoleh data dan informasi tentang obyek penelitian menggunakan angket dengan pendekatan skala Likert. Analisis yang digunakan yakni analisis jalur (path Analisys). Besarnya pengaruh variabel Motivasi terhadap variabel Kepuasan Kerja secara signifikan pengaruh tersebut sebesar 0,856 atau 85,6% sedangkan sisanya 14,4% dipengaruh oleh faktor lainnya. Terdapat pengaruh tidak langsung variable kepribadian melalui motivasi terhadap kepuasan kerja sebesar 0,230 atau sebesar 23% dan sisanya 77,0% dipengaruh oleh variabel lain diluar model kajian.

Item Type: Article
Keywords: Pengaruh Kepribadian; Motivasi terhadap Kepuasan Kerja
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Fisika
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 30 Mar 2016 05:23
Last Modified: 08 Apr 2016 05:23
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/588

Actions (login required)

View Item
View Item