LAPORAN PENELITIAN TERAPAN PENGEMBANGAN MODEL PROJECT BASED LEARNING DAN MEDIA YOUTUBE (PjBLY) UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI KEWIRAUSAHAAN DAN INTENSI KEWIRAUSAHAAN MAHASISWA

Hutasuhut, Saidun and Thamrin and Rahmadsyah, Agus (2020) LAPORAN PENELITIAN TERAPAN PENGEMBANGAN MODEL PROJECT BASED LEARNING DAN MEDIA YOUTUBE (PjBLY) UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI KEWIRAUSAHAAN DAN INTENSI KEWIRAUSAHAAN MAHASISWA. Technical Report. LPPM, Medan.

[thumbnail of Report.pdf]
Preview
Text
Report.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengembangkan Model Project Based Learning dan Media Youtube (PjBLY) apakah valid dan efektif untuk meningkatkan kompetensi kewirausahaan dan intensi kewirausahaan. Serta menguji tingkat penggunaan Media Youtube terhadap peningkatan kompetensi kewirausahaan dan intensi kewirausahaan. Penelitian pengembangan ini dirancang selama 2 (dua) tahun dan diadopsi dari Model Pengembangan Plomp (1997. Penelitian ini dilaksanakan pada Fakultas Ekonomi Unimed dengan melibatkan 2 kelas mata kuliah kewirausahaan pada semester ganjil TA 2020/2021. Satu kelas sebagai kelas eksperimen dan 1 kelas lainnya sebagai kelas kontrol yang ditentukan secara purposive random sampling. Untuk tahun ke dua melibatkan 4 kelas (2 kelas eksperimen dan 2 kelas kontrol). Untuk menguji kevalidan Model Project Based Learning dalam meningkatan kompetensi kewirausahaan dan intensi kewirausahaan dilakukan oleh pakar desain, perangkat pembalajaran, dan instrumen pengukuran kompetensi dan intensi kewirausahaan. Uji kefektifan model dengan menggunakan “Anova”. Temuan penelitian adalah Model Project Based Learning dan media Youtube yang dikembangkan valid dan efektif dipakai dalam pembelajaran kewirausahaan untuk meningkatkan kompetensi kewirausahaan dan intensi kewirausahaan. Intensitas tingkat penggunaan youtube sebagai sumber belajar kewirausahaan dapat meningkatkan kompetensi kewirausahaan dan intensi kewirausahaan. Temuan penelitian ini bermanfaat bagi pendidik kewirausahaan untuk meningkatkan kompetensi dan intensi kewirausahaan. Luaran penelitian ini adalah Model Project Based Learning yang valid dan efektif, bahan ajar, draf jurnal F1000, atau jurnal internasional Malaysian Journal and Learning and Instruction dan prosiding seminar IC2RSE. .

Item Type: Monograph (Technical Report)
Keywords: Intensi Kewirausahaan, Kompetensi kewirausahaan, PjBL, Yuotube
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography > HB615 Entrepreneurship. Risk and uncertainty.
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2331.7 Teaching personnel
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum
Divisions: Fakultas Ekonomi
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 13 Jun 2023 13:57
Last Modified: 13 Jun 2023 13:57
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/52833

Actions (login required)

View Item
View Item