Penanganan Cedera Olahraga Bagi Atlet Disabilitas Pada National Paralympic Committee (NPC) Provinsi Sumatera Utara

Suprayitno (2023) Penanganan Cedera Olahraga Bagi Atlet Disabilitas Pada National Paralympic Committee (NPC) Provinsi Sumatera Utara. Jurnal Bina Pengabdian Kepada Masyarakat, 03 (02). pp. 54-60. ISSN 2774-3055

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (707kB) | Preview

Abstract

Pengetahuan tentang massase, sport massase khususnya, merupakan hal yang penting diketahui dan di mengerti bagi mereka yang bergerak di bidang keolahragaan, kesehatan serta bagi mereka yang berkecimpung di bidang pekerjaan sosial, terutama didalam usaha rehabilitasi penderita cacat. Masase cedera olahraga akan dapat membantu proses pembinaan olahraga disabilitas menuju prestasi dengan meminimalkan resiko cedera yang lebih parah. Metode yang akan digunakan untuk mencapai tujuan dari kegiatan PKM adalah, pendampingan, pelatihan, penyediaan fasilitas, dan pemberdayaan dengan tahapan-tahapan sebagai berikut : 1) tahap persiapan perancangan masase cedera olahraga; 2) tahap penilaian 3) tahap perencanaan; 4) tahap performulasi rencana aksi; 5) tahap pelaksanaan program kegiatan; 6) tahap evaluasi. Solusi yang di tawarkan yaitu: 1) Kegiatan ini adalah memberikan pelatihan langsung kepada mitra, bagaimana pengetahuan tentang masase cedera olahraga bagi atlet penyandang disabilitas, 2) Memberikan bahan dan alat masase sesuai kebutuhan mitra, 3) Dalam program pelatihan masase cedera olahraga ini, program yang akan kami tawarkan adalah penyediaan fasilitas masase yang sederhana, manajemen perawatan alat dan fasilitas masase, serta manajemen pemasaran keterampilan masase untuk atlet disabilitas dana masyarakat umun, 4) Pendampingan kegiatan peningkatan kompetensi untuk organisasi NPC dan para pelatih akan terlibat dalam pelatihan masase cedera olahraga, 5) Melatih pelatih olahraga prestasi disabilitas (NPC) untuk menjadi fasilitator (instruktur) dalam kegiatan-kegiatan masase cedera olahraga yang akan dilaksanakan di NPC Sumatera Utara.

Item Type: Article
Additional Information: 613.72 Sup p
Keywords: Cedera olahraga; Massase; Atlet disabilitas
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA773 Personal health and hygiene
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 24 May 2023 03:07
Last Modified: 24 May 2023 03:07
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/52249

Actions (login required)

View Item
View Item