PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA MAHASISWA (LKM) BERBASIS PROJECT PADA MATA KULIAH EVALUASI HASIL BELAJAR GEOGRAFI TA 2017/2018

Wirda, Mona Adria and Berutu, Nurmala and Rahmad, Riki (2018) PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA MAHASISWA (LKM) BERBASIS PROJECT PADA MATA KULIAH EVALUASI HASIL BELAJAR GEOGRAFI TA 2017/2018. Jurnal Geografi, 10 (2). pp. 164-175. ISSN 2549-7057; 2085-8167

[thumbnail of Article.pdf]
Preview
Text
Article.pdf - Published Version

Download (952kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan Lembar Kerja Mahasiswa (LKM) berbasis project pada matakuliah Evaluasi Hasil Belajar Geografi dengan menggunakan model ADDIE. Selain itu, juga bertujuan untuk: (1) meningkatkan hasil belajar mahasiswa pada matakuliah evaluasi hasil belajar geografi TA 2017/2018, dan (2) mendeskripsikan respon mahasiswa TA 2017/2018 terhadap LKM yang telah dikembangkan. Pengumpulan data dilakukan dengan angket, tes dan lembar validasi. Angket digunakan untuk mengumpulkan data respon mahasiswa terhadap penggunaan LKM di kelas A Reguler TA 2016/2017, tes digunakan untuk menilai hasil belajar mahasiswa melalui penggunaan LKS berbasis project, dan lembar validasi untuk mengukur kelayakan LKM yang dikembangkan. Validasi LKM dilakukan oleh 2 orang validator materi dan media. Indikator penilaian kelayakan LKM berupa kelayakan isi atau materi, kebahasaan, kegrafisan dan penyajian. Analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) LKM berbasis project sangat layak digunakan (2) hasil belajar mahasiswa kelas A Reguler TA 2017/2018 mengalami peningkatan jika dibandingkan dari ketiga nilai pre-test, mid semester dan post-test, namun hasil belajar secara keseluruhan masih perlu ditingkatkan dimana dari 26 mahasiswa, hanya 15 mahasiswa yang mendapat nilai di atas KKM, (3) respon mahasiswa terhadap LKM berbasis project cukup baik.

Item Type: Article
Keywords: Pengembangan; LKM; ADDIE; Project
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2331.7 Teaching personnel
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 17 Apr 2023 05:45
Last Modified: 17 Apr 2023 05:45
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/51754

Actions (login required)

View Item
View Item