AKTIVITAS GERAK BAGI ANAK SD DI MASA NEW NORMAL

Dewi, Rahma (2021) AKTIVITAS GERAK BAGI ANAK SD DI MASA NEW NORMAL. In: New Normal Pendidikan Jasmani. Perdana Publishing, pp. 108-113. ISBN 978-623-7842-67-5

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (323kB) | Preview

Abstract

Melakukan aktivitas fisik untuk menjaga kesehatan juga sangat penting dilakukan oleh anak-anak pada masa pandemi Covid 19. Orang tua dapat mengajak anak-anak untuk melakukan aktivitas fisik sederhana sesuai dengan pertumbuhan dan perkembangan anak. Makin sering anak melakukan fisik, keadaan tubuh akan selalu terjaga dan membuat tubuh anak menjadi lebih bugar, selain itu juga dapat menurunkan risiko anak tertular berbagai macam penyakit.
Orangtua juga dapat membiarkan anak anak untuk memilih aktivitas fisik yang ingin anak anak lakukan, namun tetap memperhatikan benar aktivitas fisik tersebut, dan pastikan yang dilakukan adalah aktivitas yang positif dan dapat menyehatkan bagi tubuh.

Item Type: Book Section
Keywords: Kurikulum; Pendidikan jasmani; Keterampilan gerak dasar
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 06 Feb 2023 08:26
Last Modified: 06 Feb 2023 08:26
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/50483

Actions (login required)

View Item
View Item