PENGARUH EKSTRAK METABOLIT SEKUNDER JAMUR ENDOFIT TUMBUHAN COTYLELOBIUM MELANOXYLON DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN MIKROBA PATOGEN

Hasanah, Uswatun and Idramsa and Nurhidayah (2014) PENGARUH EKSTRAK METABOLIT SEKUNDER JAMUR ENDOFIT TUMBUHAN COTYLELOBIUM MELANOXYLON DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN MIKROBA PATOGEN. In: Seminar Nasional Biologi dan Pembelajarannya, 23 Aug 2014, Medan.

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (299kB) | Preview

Abstract

Dalam penelitian ini dilakukan percobaan untuk mengisolasi jamur endofit dari batang tumbuhan raru (Cotylelobium melanoxylon) dan kemudian menguji daya aktivitasbiokimia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan ekstrak metabolit sekunder dari jamur endofit tumbuhan Cotylelobium melanoxylon dalam menghambat pertumbuhan mikroba patogen yang dilaksanakan pada bulan November 2013 di Laboratorium Mikrobiologi FMIPA UNIMED Jl. Williem Iskandar V Medan. Dalam penelitian ini digunakan sampel yaitu ekstrak jamur endofit. Dari percobaan yang dilakukan diperoleh 38 isolat jamur endofit, kemudian diidentifikasi terdapat 10 genus yang sangat berpotensi, lalu diuji kembali dengan melalui skrining terdapat jamur endofit yaitu Rsi 10 dari genus Nigospora sp yang sangat berpotensi dalam menghambat pertumbuhan bakteri Escherichia colidan Staphylococcus aureus. Jamur ini kemudian difermentasi dan mendapatkan hasil berupa ekstrak yang mangandung senyawa metabolit berupa alkaloid dan flavanoid. Ekstrak tesebut dapat menguji aktivitas biokimia mikroba patogen, jenis mikroba patogen : Collectotrichum,Fusarium oxysporum fsp, Candida albicans, dan Sclerotium rolfsii, Hasil dari uji aktivitas biokimia mikroba patogen yang sangat berpotensi dalam menghambat pertumbuhan mikroba patogen dari ekstrak metabolit sekunder jamur endofit terdapat pada jamur Candida albicans dengan diameter zona hambat sebesar 10,3 mm.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Additional Information: 570 Nur p
Uncontrolled Keywords: Jamur endofit; Cotylelobium melanoxylon; Ekstrak metabolit sekunder; Candida albicans ; Zona hambat
Subjects: Q Science > QK Botany > QK640 Plant anatomy
Q Science > QK Botany > QK710 Plant physiology
Q Science > QR Microbiology
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Biologi
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 23 May 2016 05:14
Last Modified: 23 May 2016 05:14
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/4810

Actions (login required)

View Item
View Item