Docking Molekular Potensi Anti Inflamasi Protein 1OQ5 Dengan Senyawa Turunan Kurkumin

Hidayah, Nurul and Saragih, RuthYohana and Roza, Destria (2021) Docking Molekular Potensi Anti Inflamasi Protein 1OQ5 Dengan Senyawa Turunan Kurkumin. In: Prosiding Seminar Nasional Kimia & Pendidikan Kimia#2 - 2021, 11 Desember 2021, Medan.

[thumbnail of Article.pdf]
Preview
Text
Article.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview

Abstract

Inflamasi suatu respon tubuh dalam melindungi diri dari infeksi mikroorganisme asing, seperti
virus, bakteri, dan jamur terhadap cedera jaringan yang melibatkan proses fisiologi berupa aktivasi
enzim siklooksigenase-2. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran kurkumin sebagai anti
inflamasi ligan 1OQ5 (Carbonil Anhydrase II Complex With Nanomolar Inhibitor) dengan aplikasi
autodock vina, discovery studio dan pymol. Metode yang dilakukan adalah semua ligan dilakukan
docking molecular menggunakan program AutoDock Vina. Hasil yang diperoleh berupa nilai RMSD 1,62
ligan terhadap protein dan memvisualisasikan konformasi 2D diagram dan interaksi ligan-protein.
Berdasarkan molekular docking maka kurkumin memiliki potensi aktivitas sebagai antiinflamasi karena
memiliki binding energy (-4,15 kkal/mol), afinitas (-9,8 kkal/mol), dan membentuk ikatan hidrogen pada
asam amino PHEA:175 , THRA:177 dan ASPA:175 dan dapat dilanjutkan uji aktivitas secara in vitro di
laboratorium untuk mendapatkan hasil sebagai antiinflamasi.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: inflamasi; molecular docking; kurkumin
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Q Science > QD Chemistry > QD415 Biochemistry
Q Science > QD Chemistry > QD450 Physical and theoretical chemistry
Q Science > QD Chemistry > QD71 Analytical chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 27 Jul 2022 09:47
Last Modified: 01 Aug 2022 14:43
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/46864

Actions (login required)

View Item
View Item