Analisis Implementasi Pendekatan Saintifik Guru Kelas B Di Tk Dewi Sartika Desa Sisumut Kabupaten Labuhan Batu Selatan T.A. 2020/2021

Ningrum, Adinda Ayu (2021) Analisis Implementasi Pendekatan Saintifik Guru Kelas B Di Tk Dewi Sartika Desa Sisumut Kabupaten Labuhan Batu Selatan T.A. 2020/2021. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM.1173313001_COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM.1173313001_COVER.pdf - Published Version

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM.1173313001_LEMBAR PERSETUJUAN & RIWAYAT HIDUP.pdf]
Preview
Text
2. NIM.1173313001_LEMBAR PERSETUJUAN & RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version

Download (687kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM.1173313001_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM.1173313001_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (34kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM.1173313001_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM.1173313001_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (243kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM.1173313001_DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM.1173313001_DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (58kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM.1173313001_DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM.1173313001_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM.1173313001_BAB I.pdf]
Preview
Text
7. NIM.1173313001_BAB I.pdf - Published Version

Download (402kB) | Preview
[thumbnail of 11. NIM1173313001_BAB V.pdf]
Preview
Text
11. NIM1173313001_BAB V.pdf - Published Version

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM.1173313001_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
12. NIM.1173313001_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (223kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui implementasi pendekatan saintifik Guru Kelas B di TK DEWI SARTIKA Desa Sisumut Kabupaten Labuhan Batu Selatan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Dari hasil analisis data diperoleh hasil bahwa implementasi pendekatan saintifik Guru Kelas B di TK DEWI SARTIKA dilaksanakan kurang baik, mulai dari perancangan pembelajaran, Rpph guru masih belum lengkap sesuai dengan peraturan Permendikbud No. 146 Tahun 2014 kemudian media pembelajaran yang akan digunakan sudah mengalami kerusakan karena sering dipakai secara berulang. Pelaksanaan pembelajaran guru dengan pendekatan saintifik dapat dilihat dari penerapan 5 M yaitu mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengasosiasi, dan mengkomunikasikan. kekurangan pada tahap pelaksanaan yaitu pada tahap menanya guru kurang memperdulikan anak yang kurang aktif dikelas dan hanya fokus terhadap anak yang memang memiliki kognitif tinggi. Guru seharusnya harus dapat mendampingi semua anak dalam belajar sehingga tidak ada anak yang merasa rendah diri. Penilaian pembelajaran yang dilakukan Guru yaitu penilaian portofolio, catatan anekdot, dan penilaian perkemabangan anak. Penilaian portofolio yang dilakukan, yaitu dengan showcase portofolio, dimana karya terbaik anak akan dipajang dikelas dan kedua archived portofolio, dimana semua karya setiap anak akan dikumpulkan menjadi satu di dalam map kemudian dilihat bagaimana perkembangan anak. Penilaian selanjutnya yaitu dengan catatan anekdot, dimana penilaian dengan cara ini dilaksanakan ketika terjadi peristiwa yang bersifat unik/belum pernah terjadi, dan penilaian yang terakhir yaitu penilaian perkembangan anak, dimana penilaian untuk untuk menilai 6 aspek perkembangan anak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2021-PAUD-087
Uncontrolled Keywords: Konsep Pendekatan Saintifik; Pembelajaran Pendekatan Saintifik; Peran guru
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > PG-PAUD
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 19 Jan 2022 07:59
Last Modified: 19 Jan 2022 07:59
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/44734

Actions (login required)

View Item
View Item