TINJAUAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN BEBERAPA TIPE MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF

Simamora, Enni Fransiska (2021) TINJAUAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN BEBERAPA TIPE MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 4173311037  COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 4173311037 COVER.pdf - Published Version

Download (37kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 4173311037 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 4173311037 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (327kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 4173311037 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 4173311037 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (199kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 4173311037 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 4173311037 PREFACE.pdf - Published Version

Download (254kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 4173311037 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 4173311037 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (383kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 4173311037 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 4173311037 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (328kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 4173311037 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 4173311037 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (199kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 4173311037 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 4173311037 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (312kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana tinjauan motivasi belajar siswa dalam meningkatkan hasil belajar matematika dengan menggunakan beberapa tipe model pembelajaran kooperatif yang dianalisis melalui studi literatur dari hasil sumber data penelitian-penelitian sebelumnya. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur atau riset kepustakaan sehingga data yang diperoleh berasal dari kumpulan literatur seperti jurnal, skripsi, tesis, dan prosiding. Hasil penelitian berdasarkan sumber data literatur yang dianalisis diperoleh bahwa penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share, Student Teams Achievement Divisions, dan Teams Games Tournament merupakan salah satu model pembelajaran yang dapat meningkatkan motivasi belajar siswa dan diikuti dengan meningkatnya hasil belajar matematika siswa. Dalam sumber data literatur yang dianalisis diperoleh motivasi belajar yang tinggi diikuti dengan hasil belajar yang tinggi pula, dan sebaliknya. Upaya dan tindakan yang dilakukan dalam mendorong peningkatan motivasi belajar siswa sehingga diikuti meningkatnya hasil belajar matematika siswa, memberikan hasil yang berbeda pada setiap sumber data literatur. Hal ini disebabkan oleh berbagai faktor-faktor, diantaranya kemampuan siswa yang berbeda-beda, perbedaan perbaikan tindakan yang dilakukan guru, semakin baik tindakan yang diterapkan guru pada saat proses pembelajaran akan memberikan hasil yang positif terhadap peningkatan motivasi belajar siswa sehingga peningkatan tersebut juga meningkatkan hasil belajar matematika siswa. Faktor berikutnya adalah instrumen non-tes dan instrumen tes yang berbeda, indikator keberhasilan yang berbeda, perbedaan permasalahan yang terjadi pada proses pembelajaran dalam sumber literatur, dan faktor selanjutnya jumlah siklus dan banyaknya pertemuan yang dilakukan pada proses pembelajaran.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2021 MAT 213
Uncontrolled Keywords: Motivasi belajar; Hasil belajar; Pembelajaran kooperatif; Think pair share; Student team achievement divisions; Teams games tournament
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 12 Nov 2021 02:42
Last Modified: 12 Nov 2021 02:42
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/43699

Actions (login required)

View Item
View Item