STUDI POLA INTERAKSI GURU DALAM PEMBELAJARAN DI TK HARAPAN BANGSA KUALA KABUPATEN LANGKAT T.A 2020/2021

Gersbby, Meishy (2020) STUDI POLA INTERAKSI GURU DALAM PEMBELAJARAN DI TK HARAPAN BANGSA KUALA KABUPATEN LANGKAT T.A 2020/2021. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 1163313022_COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 1163313022_COVER.pdf - Published Version

Download (15kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 1163313022_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 1163313022_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (167kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 1163313022_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 1163313022_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (6kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 1163313022_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 1163313022_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (13kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 1163313022_DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 1163313022_DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 1163313022_BAB I.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 1163313022_BAB I.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM. 1163313022_BAB V.pdf]
Preview
Text
12. NIM. 1163313022_BAB V.pdf - Published Version

Download (147kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 1163313022_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 1163313022_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (78kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah Guru belum memiliki ide dan motivasi untuk membuat kelas hidup dan tidak membosankan.Kurang terjadinya interaksi antara guru dengan anak, anak dengan anak yang lainnya sehingga proses interaksi menjadi vakum. Guru belum menerapkan metode mengajar yang bervariasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang bagaimana pola intraksi guru dalam pembelajaran di TK Harapan Bangsa Kuala. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif.
Subjek dalam penelitian ini adalah Studi Pola Intraksi Guru Dalam Pembelajaran di TK Harapan Bangsa Kuala, maka terdapat 4 (empat) guru yang berada di TK Harapan Bangsa Kuala. Teknik pengumpulan data yang digunakan untuk
memperoleh data yang dibutuhkan yaitu dengan cara observasi, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan model analisis interaktif, dimana data yang telah terkumpul akan dianalisis melalui tiga tahap, yaitu reduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan. Dapat disimpulkan bahwa interaksi guru di dalam pembelajaran di TK Harapan Bangsa Kuala ada tiga pola interaksi yaitu 1) pola guru dan siswa seperti pembelajaran dilakukan menggunakan metode ceramah. Contoh guru menjelaskan materi dan siswa mendengarkan. 2) Pola guru siswa guru yaitu Guru melakukan Tanya jawab setelah materi pembelajaran disampaikan. Contoh guru melakukan Tanya jawab siswa sangat bersemangat menjawab pertanyaan.. 3) Pola melingkar. contoh pola guru, siswa, siswa, siswa dan sampai siswa tidak mampu merespon ucapan sang guru maka diambil ahli oleh guru dan melanjukan hal seperti sebelumnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2021 PAUD 003
Uncontrolled Keywords: Interaksi pembelajaran; Pendidik; Mengajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1139 Early childhood education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > PG-PAUD
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 18 Mar 2021 08:17
Last Modified: 18 Mar 2021 08:17
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/41512

Actions (login required)

View Item
View Item