Pelatihan Model Pembelajaran Daring Untuk Guru SD IT Al-Fatih Bandar Setia Dalam Menghadapi Pandemi Covid-19

Selly, Rini and Jasmidi, and Nasution, Hafni Indriati and Zubir, Moondra and Sari, Sri Adelila and Rahmah, Siti (2021) Pelatihan Model Pembelajaran Daring Untuk Guru SD IT Al-Fatih Bandar Setia Dalam Menghadapi Pandemi Covid-19. Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian Masyarakat: Kontribusi Perguruan Tinggi Dalam Pemberdayaan Masyarakat Di Masa Pandemi. pp. 118-122. ISSN 978-602-50131-7-1

[img] Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_lightbox)
lightbox.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_preview)
preview.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_medium)
medium.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_small)
small.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt - Published Version

Download (0B)
Official URL: lppm.unimed.ac.id

Abstract

Sejak diterbitkannya Surat Edaran No. 4 Tahun 2020 tentang pelaksanaan kebijakan Pendidikan dalam masa darurat penyebaran Covid-19, maka proses pembelajaran dilakukan secara daring dari rumah, namun berdasarkan hasil survei dan observasi menunjukkan bahwa pemahaman pembelajaran online ini sebatas menggunakan handphone dan juga sinyal internet. Hal ini juga dirasakan oleh guru-guru di SD IT Al-Fatih yang selama ini melakukan pembelajaran daring sebatas pemberian materi maupun penugasan melalui aplikasi WA. Keterbatasan inilah yang akhirnya mengakibatkan pembelajaran jadi membosankan dan kurang inovatif. Oleh karenanya PKM ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan mengenai pembelajaran daring, meningkatkan pemahaman mengenai aplikasi model pembelajaran daring, meningkatkan keterampilan penggunaan aplikasi pembelajaran daring disertai dengan pemilihan video animasi yang disesuaikan. PKM ini dilaksanakan dengan 5 metode yakni sosialisasi pembelajaran daring, pendampingan aplikasi model pembelajaran daring, pelatihan penggunaan aplikasi pembelajaran daring, evaluasi penggunaan serta pemberian motivasi untuk menerapkan pembelajaran daring pada pembelajaran sehari-hari. Hasil dari pelatihan ini diperoleh adanya peningkatan pengetahuan pembelajaran daring, peningkatan pemahaman aplikasi pembelajaran daring serta peningkatan keterampilan penggunaan aplikasi pembelajaran daring. Dari keempat indikator capaian yang diharapkan pada PKM ini nilai yang diperoleh yakni di atas 75%. Selain itu pembelajaran daring ini juga diaplikasikan ke pembelajaran sehari-hari oleh guru sebanyak 84% dari peserta pelatihan.

Item Type: Article
Keywords: Pembelajaran Daring; Learning Management System (LMS); video pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LC Special aspects of education > LC1022 Computer-assisted education
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 22 Feb 2021 07:36
URI: http://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/41321

Actions (login required)

View Item View Item