PENGARUH INTERAKSI SOSIAL TERHADAP HASIL BELAJAR

Sekali, Endalina Br Karo and Tarigan, Monica Agita Br (2019) PENGARUH INTERAKSI SOSIAL TERHADAP HASIL BELAJAR. In: Prosiding Seminar Nasional Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Medan, 2019, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 25.-Endalina.pdf]
Preview
Text
25.-Endalina.pdf - Published Version

Download (449kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: hasil belajar PPKn siswa yang memiliki interaksi sosial kooperatif lebih tinggi daripada hasil belajar PPKn siswa yang memiliki interaksi sosial kompetitif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V di SD Negeri 040444 Kabanjahe, sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas V-A sebanyak 35 orang dan siswa kelas V-B sebanyak 35 orang. Instrumen penelitian berupa angket interaksi sosial yang berjumlah 30 butir pernyataan. Analisis data menggunakan perangkat tes parametrik dengan bantuan aplikasi IBM SPSS Statistics 25 dan Excel 2013. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: hasil belajar siswa yang memiliki interaksi sosial kooperatif memiliki ratarata sebesar 89,49 dan hasil belajar siswa yang memiliki interaksi sosial kompetitif rata-rata 88,2, dan terdapat interaksi sosial antara model pembelajaran inkuiri terbimbing dan interaksi sosial dalam mempengaruhi hasil belajar PPKn siswa.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Interaksi Sosial, Hasil Belajar PPKn
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology > HM1176 Social influence. Social pressure
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 11 Jun 2020 13:16
Last Modified: 17 Jun 2020 03:01
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/39420

Actions (login required)

View Item
View Item