PEDOMAN PENYUSUNAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS PENDEKATAN SCIENTIFICS DAN ACADEMIC SUCCESS SKILLS

Motlan and Sinuraya, Juru Bahasa and Sinulingga, Karya (2018) PEDOMAN PENYUSUNAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS PENDEKATAN SCIENTIFICS DAN ACADEMIC SUCCESS SKILLS. Unimed Press, Medan.

[thumbnail of Cover & Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
Cover & Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (79kB) | Preview

Abstract

Dalam perkembangan pendidikan di Indonesia dan menyambut peningkatan kualitas serta kualitas lulusan pendidikan peranan kurikulum dikembangkan berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI). Hal ini dilakukan untuk dapat menjadikan lulusan yang merupakan produk dunia pendidikan khususnya Perguruan Tinggi mampu memberikan kontribusi dan pengembangan bagi Pendidikan di Indonesia. Hal ini juga didorong pada perkembangan Masyarakat Ekonomi Asia (MEA) agar Masyarakat Indonesia mampu bersaing dalam perkembangan dunia secara global.
Menindaklanjuti gagasan tersebut, maka Buku Pedoman Penyusunan Perangkat Pembelajaran Berbasis Scientifics dan Academic Success Skills dapat dijadikan pedoman dalam merancang dan menyusun pembelajaran yang efektif serta fokus pada ketercapaian keberhasilan baik secara akademik maupun secara menyeluruh dalam bidang kehidupan. Dengan demikian Lulusan yang diharapkan dari ketercapaian penerapan rancangan pembelajaran yang mengikuti aturan Buku Pedoman ini dapat bersaing secara utuh dalam perkembangan teknologi di Indonesia maupun internasional. Hal ini juga menjadi harapan untuk dapat menjadikan Buku Pedoman ini sebagai dasar acuan pengembangan pembelajaran pada Perguruan Tinggi.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Kompetensi; Kontrak perkuliahan; Bahan ajar; Rencana pembelajaran; Satuan acara perkuliahan
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 11 Mar 2019 03:51
Last Modified: 11 Mar 2019 03:59
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/33225

Actions (login required)

View Item
View Item