PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEMAMPUAN BERPIKIR LOGIS TERHADAP HASIL BELAJAR TEKNIK AUDIO VIDEO SMK SWASTA DI PEMATANG SIANTAR

Samosir, Binsar (2011) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEMAMPUAN BERPIKIR LOGIS TERHADAP HASIL BELAJAR TEKNIK AUDIO VIDEO SMK SWASTA DI PEMATANG SIANTAR. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of NIM 809225002 COVER.pdf]
Preview
Text
NIM 809225002 COVER.pdf - Published Version

Download (109kB) | Preview
[thumbnail of NIM 809225002 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
NIM 809225002 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of NIM 809225002 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
NIM 809225002 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (148kB) | Preview
[thumbnail of NIM 809225002 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
NIM 809225002 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of NIM 809225002 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
NIM 809225002 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (203kB) | Preview
[thumbnail of NIM 809225002 BAB I.pdf]
Preview
Text
NIM 809225002 BAB I.pdf - Published Version

Download (297kB) | Preview
[thumbnail of NIM 809225002 BAB V.pdf]
Preview
Text
NIM 809225002 BAB V.pdf - Published Version

Download (191kB) | Preview
[thumbnail of NIM 809225002 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
NIM 809225002 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (179kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan media pembelajaran terbadap hasil belajar Teknik Audio Video, mengetahui pengaruh kemampuan berpikir logis tinggi atau rendah terbadap basil belajar Teknik Audio Video dan mengetahui interaksi penggunaan media pembelajaran dan kemampuan berpikir logis terhadap basil belajar Teknik Audio Video siswa SMK Swasta di Pematangsiantar.
Penelitian ini merupakan penelitian kuasi eksperimen dengan total populasi 190 orang dari 6 sekolah SMK Swasta, dan sebanyak: 77 siswa diambil menjadi sampel yang berada pada dua sekolah dan ditentukan dengan teknik
cluster random sampling berdasarkan sekolah, karena masing-masing sekolah banya memilih satu keelas siswa tingkat =-u. Sebelum perlakuan diberikan, terlebih dabulu sampel penelitian diberikan tes kemampuan berpilkir logis untuk membedakan kemampuan berpikir logis siswa. Sebelum tes digunakan untuk:menguji hipotesis penelitian terlebih dahulu tes diujicobakan untuk mengetahui tingkat validitas dan realbilitas tes. Statistik yang digunakann dalam penelitian ini adalah statistik deskriptif untuk menyajikan data dan statistik inferensial untuk menguji hipotesis penelitian. Hipotesis penelitian diuji dengan
Anava 2 jalur. Sebelum Anava 2 jalur sah digunakan, terlebih dahulu dilakukan uji persyaratan analisis data yaitu uji normalitas dengan uji Lilliefors dan uji
homogenitas varians dengan uji Bartlet.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 373.246 Sam p
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Program Pasca Sarjana > Teknologi Pendidikan
Depositing User: Mrs Gusti Lisa Utami
Date Deposited: 03 Jan 2019 08:08
Last Modified: 03 Jan 2019 08:09
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/31644

Actions (login required)

View Item
View Item