PERANAN GONDANG SABANGUNAN PADA UPACARA RITUAL JUJUNGAN DI DESA HASINGGAAN KECAMATAN SIANJUR MULA-MULA KABUPATEN SAMOSIR

Simarmata, Ivo Adriani (2013) PERANAN GONDANG SABANGUNAN PADA UPACARA RITUAL JUJUNGAN DI DESA HASINGGAAN KECAMATAN SIANJUR MULA-MULA KABUPATEN SAMOSIR. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 071222520029 COVER.pdf]
Preview
Text
071222520029 COVER.pdf - Published Version

Download (98kB) | Preview
[thumbnail of 071222520029 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
071222520029 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 071222520029 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
071222520029 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of 071222520029 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
071222520029 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of 071222520029 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
071222520029 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (164kB) | Preview
[thumbnail of 071222520029 BAB I.pdf]
Preview
Text
071222520029 BAB I.pdf - Published Version

Download (441kB) | Preview
[thumbnail of 071222520029 BAB V.pdf]
Preview
Text
071222520029 BAB V.pdf - Published Version

Download (209kB) | Preview
[thumbnail of 071222520029 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
071222520029 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (315kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keberadaan upacara ritual Jujungan khususnya di Desa Hasinggaan Kecamatan Sianjur Mula-Mula Kabupaten Samosir, dan peranan Gondang Sabangunan pada upacara ritual Jujungan, variasi dan ritem Gondang Sabangunan pada upacara ritual Jujungan, serta makna Gondang Sabangunan pada upacara ritual Jujungan.Penelitian ini berdasarkan pada landasan teoritis yang menjelaskan pengertian peranan, pengertian teknik permainan, pengertian ansambel, pengertian Gondang Sabangunan, pengertian ritual, pengertian Jujungan. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode deskriftif kualitatif. Sampel dalam penelitian ini pargonsi atau pemain musik Gondang Sabangunan, warga Desa Hasinggaan. Pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, wawancara, audiovisual dan studi kepustakaan. Penelitian ini mengambil lokasi di Desa Hasinggaan Kecamatan Sianjur Mula-Mula Kabupaten Samosir dan penelitian ini dilaksanakan dari bulan Juni 2013 sampai dengan Agustus 2013.Hasil penelitian menunjukkan bahwa peranan Gondang Sabangunan pada upacara ritual Jujungan adalah untuk mengiringi dan pembawa tempo terhadap ritual Jujungan. Dan keberadaan upacara ritual Jujungan pada suku Batak Toba sudah jarang ditemukan. Tetapi keberadaan upacara ritual Jujungan masih ada dijumpai di Desa Hasinggaan.Variasi dan ritem Gondang Sabangunan pada upacara ritual Jujungan adalah tergantung pada gerakan penari tor-tor. Makna Gondang Sabangunan pada upacara ritual Jujungan yaitu sebagai syarat utama penghadir Jujungan dan roh nenek moyang terhadap orang sakit yang diritualkan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 781.7 Sim p
Uncontrolled Keywords: Keberadaan; Peranan; Tehnik Permainan; Ansambel; Gondang Sabangunan; Ritual; Junjungan
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahai Faith. Theosophy, etc. > BP1 Islam > BP100 Sacred books
M Music and Books on Music > M Music
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Seni Musik
Depositing User: Mrs Gusti Lisa Utami
Date Deposited: 02 Sep 2016 04:13
Last Modified: 22 Nov 2016 06:40
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/17019

Actions (login required)

View Item
View Item