PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMUNIKASI TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA BADAN PENANAMAN MODAL DAN PROMOSI PROVINSI SUMATERA UTARA

Harefa, Soviani Yosephine (2015) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMUNIKASI TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA BADAN PENANAMAN MODAL DAN PROMOSI PROVINSI SUMATERA UTARA. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 7111610008 COVER.pdf]
Preview
Text
7111610008 COVER.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
7111610008 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (597kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
7111610008 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (132kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
7111610008 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (107kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
7111610008 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (57kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7111610008 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (47kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7111610008 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (46kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 BAB I.pdf]
Preview
Text
7111610008 BAB I.pdf - Published Version

Download (194kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 BAB V.pdf]
Preview
Text
7111610008 BAB V.pdf - Published Version

Download (128kB) | Preview
[thumbnail of 7111610008 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
7111610008 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (327kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan dan komunikasi terhadap kepuasan kerja pegawai pada badan penanaman modal dan promosi provinsi sumatera utara. Penelitian ini dilakukan pada badan penanaman modal dan promosi provinsi sumatera utara dengan jumlah populasi 60 orang. Pengambilan sampel menggunakan total sampling artinya seluruh populasi akan menjadi objek sampel penelitian yaitu 60 orang pegawaiTeknik pengumpulan data yang digunakan adalah melalui kuesioner (angket) yaitu dengan cara menyebarkan kuesioner kapada sampel (responden) dan mengumpulkannya kembali. Teknik analisa data yang digunakan adalah Regresi Linear Berganda dan diolah dengan program SPSS 17.00. sebelum data diregresikan maka terlebih dahulu diuji keterkaitan antar variabel, datanya diuji menggunakan uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heterokedastisitas. Serta untuk memperoleh persamaan regresi antara gaya kepemimpinan dan komunikasi terhadap kepuasan kerja digunakan rumus Koefisien Determinasi (R2).Dari hasil penelitian dapat dilihat bahwa variabel gaya kepemimpinan berpengaruh terhadap kepuasan kerja sebesar 3,726, variabel komunikasi berpengaruh terhadap kepuasan kerja sebesar 2,224, variabel gaya kepemimpinan dan komunikasi secara bersama-sama berpengaruh terhadap kepuasan kerja sebesar 15.495.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh posoitif dan signifikan antara gaya kepemimpinan dan komunikasi terhadap kepuasan kerja pegawai pada Badan Penanaman Modal Dan Promosi Provinsi Sumatera Utara.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 658.314 22 Har p
Keywords: Gaya Kepemimpinan; Komunikasi; Kepuasan Kerja Pegawai.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5549 Personnel management. Employment management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mrs Intan Nurhidayati
Date Deposited: 21 Aug 2016 08:21
Last Modified: 31 Aug 2016 03:05
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/14453

Actions (login required)

View Item
View Item